Perencanaan Bandwidth Berdasarkan Pemakaian

A. DATA BANDWIDTH UNTUK AKSES DARI INTERNET KE SERVER UM

Januari 2011

(07.00-15.00)

Rata-rata

(Mbps)

Maksimum

(Mbps)

17

12,67

26,21

18

11,84

14,54

19

12,09

27,82

20

14,79

24,73

21

13,99

29,28

24

16,67

20,64

25

15,96

24,34

26

14,57

31,33

RATA-RATA

14,07

24,86

B. DATA BANDWIDTH UNTUK AKSES KE INTERNET DARI UM

Januari 2011

(07.00-15.00)

Bandwidth Rata-rata

(Mbps)

Bandwidth

Maksimum

(Mbps)

17

26,20

31,90

18

27,37

31,85

19

27,23

30,70

20

28,20

32,70

21

23,82

29,74

24

26,12

31,59

25

28,59

37,83

26

31,41

33,38

RATA-RATA

27,37

32,46

C. PERENCANAAN BANDWIDTH

  • Berdasarkan rata-rata data bandwidth ke server UM dan asumsi bahwa 100% akses ke server UM berasal dari domestik maka harus disediakan minimum akses domestik 14,07 Mbps dan idealnya disediakan akses lebih besar dari 24,86 Mbps domestik.
  • Berdasarkan data bandwidth ke internet dari UM dan asumsi bahwa 80% akses ke internasional dan 20% ke domestik maka harus disediakan minimum 80% x 27,37 Mbps = 21,89 Mbps ke internasional dan 20% x 27,37 Mbps = 5,47 Mbps ke domestik. Idealnya disediakan akses lebih besar dari 80% x 32,46 Mpbs = 25,97 Mbps ke internasional dan 20% x 32,46 Mbps = 6,49 Mbps ke domestik.

Berdasarkan akses ideal ke server/internet maka bandwidth untuk pemakaian sehari-hari (tidak termasuk KRS-an) adalah 24,86 Mbps domestik ke dalam, 25,97 Mbps internasional ke luar dan 6,49 Mbps domestik ke luar.

Jika menggunakan layanan campuran maka kebutuhan layanan adalah lebih besar dari 25,97 + 6,49 = 32,46 Mbps. Jika memakai layanan terpisah maka dibutuhkan lebih besar dari 24,86 Mbps domestik dan 25,97 Mbps internasional, dengan demikian perlu menyewa 50,83 Mbps. Juga perlu diingat bahwa harga bandwidth untuk layanan terpisah sekitar 1,5 kali dari harga layanan gabungan.

Seandainya UM mempunyai dana untuk menyewa 50 Mbps terpisah maka sebaiknya tetap digunakan untuk menyewa campuran 75 Mbps. Saat ini UM sedang memakai 32 Mbps campuran, layanannya sudah terasa cepat. Jika menggunakan 75 Mbps campuran, maka kecepatan akses akan meningkat minimum 2,34 kali dibandingkan saat ini.

Malang, 27 Januari 2011

Johanis Rampisela (Ketua Divisi Perangkat Lunak)

Januari 2011

(07.00-15.00)

Rata-rata

(Mbps)

Maksimum

(Mbps)

17

12,67

26,21

18

11,84

14,54

19

12,09

27,82

20

14,79

24,73

21

13,99

29,28

24

16,67

20,64

25

15,96

24,34

26

14,57

31,33

RATA-RATA

14,07

24,86

Post Author: humas admin

Leave a Reply

Your email address will not be published.