Tips Memperoleh Topik yang Layak Tulis

Ketika saya diberi kepercayaan memandu workshop penulisan karya ilmiah di berbagai daerah, pertanyaan klasik yang selalu muncul dari peserta adalah: Bagaimana cara memperoleh topik yang layak untuk ditulis? Pertanyaan ini muncul karena mereka merasa kesulitan menentukan topik yang akan mereka tulis. Kondisi ini pun mungkin ‘hinggap’ pada diri Anda (terutama penulis pemula). Padahal, “mengantongi” topik […]