UM Peringkat 15 Indonesia Versi 4ICU

4 International Colleges & Universities (4ICU) menganalisis kepopuleran 10.200 website perguruan tinggi dari 200 negara kemudian memeringkatnya. Pemeringkatan dilakukan setiap  bulan Januari dan Juli berdasarkan parameter kepopuleran website sebagai berikut:

  • Google PageRank,
  • Yahoo Inbound Links,
  • Alexa Traffic Rank.

4ICU telah mengumumkan peringkat perguruan tinggi dunia edisi Januari 2011, Universitas Negeri Malang (UM) menempati peringkat 2.330 dunia dan peringkat 15 Indonesia (Juli 2010: 10).  Dalam 100 besar Asia, ITB peringkat 12 dan UI peringkat 25. Dalam 200 besar dunia, ITB berhasil menempati peringkat 32.

Daftar perguruan tinggi populer di Indonesia (25 dari 151):

DUNIA INDONESIA PERGURUAN TINGGI
32 1 Institut Teknologi Bandung (Bandung)
155 2 Universitas Indonesia (Depok)
621 3 Universitas Gadjah Mada (Yogyakarta)
779 4 Institut Teknologi Sepuluh Nopember (Surabaya)
1.058 5 Universitas Gunadarma (Depok)
2.010 6 Universitas Sumatera Utara (Medan)
2.023 7 Universitas Diponegoro (Semarang)
2.070 8 Universitas Bina Nusantara (Jakarta Barat)
2.212 9 Universitas Pendidikan Indonesia (Bandung)
2.218 10 Universitas Sebelas Maret (Surakarta)
2.227 11 Universitas Kristen Petra (Surabaya)
2.235 12 Institut Pertanian Bogor (Bogor)
2.257 13 Universitas Padjadjaran (Bandung)
2.314 14 Universitas Islam Indonesia  (Yogyakarta)
2.330 15 Universitas Negeri Malang (Malang)
2.354 16 Universitas Sriwijaya (Inderalaya)
2.384 17 Universitas Andalas (Padang)
2.391 18 Universitas Airlangga (Surabaya)
2.466 19 Universitas Negeri Yogyakarta (Yogyakarya)
2.478 20 Universitas Muhammadiyah Malang (Malang)
2.492 21 Universitas Negeri Lampung (Unila)
2.807 22 Universitas Udayana (Badung)
2.910 23 Universitas Brawijaya (Malang)
2.925 24 Universitas Mercu Buana (Jakarta Barat)
3.072 25 Universitas Surabaya (Surabaya)
21 Universitas Negeri Lampung (Unila)
22 Universitas Udayana (Badung)
2.910 23 Universitas Brawijaya (Malang)
24 Universitas Mercu Buana (Jakarta Barat)
25 Universitas Surabaya (Surabaya)
25 Universitas Surabaya (Surabaya)

CATATAN

1. Hasil pemeringkatan selengkapnya dapat dilihat di http://www.4icu.org/id/.
2. Penjelasan lebih lanjut tentang Google PageRank baca di http://berkarya.um.ac.id/?s=pagerank.
3. Penjelasan lebih lanjut tentang Alexa Traffic Rank baca di http://berkarya.um.ac.id/?s=alexa.
4. Yahoo inbound links adalah banyaknya halaman yang membuat link dari luar website yang menuju ke website.

Malang, 13 Januari 2011

Johanis Rampisela (Ketua Divisi Perangkat Lunak)

Post Author: humas admin

Leave a Reply

Your email address will not be published.